Disebutkan dalam https://kbbi.web.id/, perangkat adalah alat perlengkapan, sedangkan pembelajaran adalah proses atau cara menjadikan orang belajar. Sementara proses pembelajaran merupakan suatu proses intraksi antara guru dan murid dimana akan diakhiri dengan proses evaluasi hasil belajar dalam upaya mencapai tujuan pembelajaran yang berlangsung dalam suatu lokasi dan jangka waktu tertentu. Sehingga dapat disimpulkan perangkat pembelajaran adalah alat atau perlengkapan untuk melaksanakan proses yang memungkinkan pendidik dan peserta didik melakukan kegiatan pembelajaran. Oleh karenanya perangkat pembelajaran menjadi pegangan bagi guru dalam melaksanakan pembelajaran baik di kelas,laboratorium atau di luar kelas.
Pada Permendikbud No. 65 Tahun 2013 tentang Standar Proses Pendidikan Dasar dan Menengah disebutkan bahwa penyusunan perangkat pembelajaran merupakan bagian dari perencanaan pembelajaran. Perencanaan pembelajaran dirancang dalam bentuk silabus dan RPP yang mengacu pada standar isi. Selain itu, dalam perencanaan pembelajaran juga dilakukan penyiapan media dan sumber belajar, perangkat penilaian, dan skenario pembelajaran.
Diharapkan dengan menyiapkan perangkat pembelaran tersebut akan menjadi guru yang bermutu. Dikatakan oleh Wardiman Djojonegoro seorang guru yang bermutu memiliki paling tidak empat kriteria utama, yaitu :
1. Kemampuan profesional, meliputi kemampuan intelegensi, sikap dan prestasi kerja;
2. Upaya profesional adalah upaya seorang guru untuk mentransformasikan kemampuan profesional yang dimilikinya kedalam tindakan mendidik dan mengjar secara nyata,
3. Waktu yang dicurahkan untuk kegiatan profesional, menunjukan intensitas waktu dari seorang guru yang dikonsentarsikan untuk tugas-tugas profesinya; dan
4. Kesesuaian antara keahlian dan pekerjaan, disini guru dituntut untuk dapat membelajarkan siswa secara tuntas, benar dan berhasil.
Sementara untuk menjadi guru yang profesional menurut Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Muhadjir Effendy pada pidatonya di Hari Guru Nasional 2018, yang dikutip dari laman resmi kemdikbud.go.id pada Minggu (25/11/2018) ada tiga ciri guru profesional yang harus dimiliki oleh para guru saat ini, yakni :
1. Memiliki kompetensi dan keahlian inti sebagai pendidik.
Perubahan zaman mendorong guru agar mampu menghadirkan pembelajaran abad 21, yaitu menyiapkan peserta didiknya memiliki keterampilan berpikir kritis, kreatif, inovatif, komunikatif, dan mampu berkolaborasi.
2. Tetap bangun Jiwa Kebersamaan (Kesejawatan)
Secara bersama-sama saling memotivasi untuk terus belajar, mengembangkan diri, dan meningkatkan kecakapan untuk mengikuti laju perubahan zaman. Juga jiwa korsa guru harus selalu dipupuk agar dapat saling membantu dan mengontrol satu sama lain.
3. Selalu Menumbuhkan Jiwa Sosialnya
Guru Indonesia adalah para pejuang pendidikan yang sesungguhnya, yang menjalankan peran, tugas, dan tanggung jawab mulia sebagai panggilan jiwa. Harus diakui dengan segala tantangan dan hambatan, guru Indonesia merupakan garda terdepan dalam pencerdasan kehidupan bangsa.
Nah ! untuk menjadi guru yang bermutu dan profesional tersebut maka langkah awal adalah dengan menyiapkan perangkat pembelajaran. Bagi yang sedang mencari perangkat pembelajaran SD/MI Kurikulum 2013 Revisi 2018 pada kesempatan ini akan admin bagikan secara Gratis !
Perangkat Pembelajaran SD/MI
a. Perangkat Pembelajaran Tematik Kelas 1 SD K13 (Unduh)
b. Perangkat Pembelajaran Tematik Kelas 2 SD K13 (Unduh)
c. Perangkat Pembelajaran Tematik Kelas 3 SD K13 (Unduh)
d. Perangkat Pembelajaran Tematik Kelas 4 SD K13 (Unduh)
e. Perangkat Pembelajaran Tematik Kelas 5 SD K13 (Unduh)
f. Perangkat Pembelajaran Tematik Kelas 6 SD K13 (Unduh)
g. Perangkat Pembelajaran Matematika Kelas 4 SD K13 (Unduh)
h. Perangkat Pembelajaran Matematika Kelas 5 SD K13 (Unduh)
i. Perangkat Pembelajaran Matematika Kelas 6 SD K13 (Unduh)
j. Perangkat Pembelajaran PJOK Kelas 1-6 SD K13 (Unduh)
k. Perangkat Pembelajaran PAI Kelas 1-6 SD K13 (Unduh)
Perangkat Pembelajaran Kurikulum 2013 Revisi 2017 dan 2018
a. Buku Guru dan Siswa Tematik Kelas 1 semester 1 (Unduh)
b. Buku Guru dan Siswa Tematik Kelas 1 semester 2 (Unduh)
c. Buku Guru dan Siswa Tematik Kelas 2 semester 1 (Unduh)
d. Buku Guru dan Siswa Tematik Kelas 2 semester 2 (Unduh)
e. Buku Guru dan Siswa Tematik Kelas 3 semester 1 (Unduh)
f. Buku Guru dan Siswa Tematik Kelas 3 semester 2 (Unduh)
g. Buku Guru dan Siswa Tematik Kelas 4 semester 1 (Unduh)
h. Buku Guru dan Siswa Tematik Kelas 4 semester 2 (Unduh)
i. Buku Guru dan Siswa Tematik Kelas 5 semester 1 (Unduh)
j. Buku Guru dan Siswa Tematik Kelas 5 semester 2 (Unduh)
k. Buku Guru dan Siswa Tematik Kelas 6 semester 1 (Unduh)
l. Buku Guru dan Siswa Tematik Kelas 6 semester 2 (Unduh)
m. Buku Guru dan Siswa PAI Kelas 1 – 6 (Unduh)
Silabus SD/MI
a. Silabus Kelas 1 s.d 6 Kurikulum 2013 Rev 2018 (Unduh)
b. Program Tahunan Kelas 1 s.d 6 K13 Revisi 2018 (Unduh)
c. Program Semester Kelas 1 s.d 6 K13 Revisi 2018 (Unduh)
d. Pemetaan KI-KD Kelas 1 s.d 6 K13 Revisi 2018 (Unduh)
e. KKM Tematik Kelas 1 s.d 6 K13 Revisi 2018 (Unduh)
f. Kalender Pendidikan Kelas 1 s.d 6 K13 (Unduh)
RPP SD/MI
Kelas 1
a. RPP Kelas 1 Tema 1 Kurikulum 2013 Revisi 2017 (Unduh)
b. RPP Kelas 1 Tema 2 Kurikulum 2013 Revisi 2017 (Unduh)
c. RPP Kelas 1 Tema 3 Kurikulum 2013 Revisi 2017 (Unduh)
d. RPP Kelas 1 Tema 4 Kurikulum 2013 Revisi 2017 (Unduh)
e. RPP Kelas 1 Tema 5 Kurikulum 2013 Revisi 2017 (Unduh)
f. RPP Kelas 1 Tema 6 Kurikulum 2013 Revisi 2017 (Unduh)
g. RPP Kelas 1 Tema 7 Kurikulum 2013 Revisi 2017 (Unduh)
h. RPP Kelas 1 Tema 8 Kurikulum 2013 Revisi 2017 (Unduh)
Kelas 2
a. RPP Kelas 2 Tema 1 Kurikulum 2013 Revisi 2017 (Unduh)
b. RPP Kelas 2 Tema 2 Kurikulum 2013 Revisi 2017 (Unduh)
c. RPP Kelas 2 Tema 3 Kurikulum 2013 Revisi 2017 (Unduh)
d. RPP Kelas 2 Tema 4 Kurikulum 2013 Revisi 2017 (Unduh)
e. RPP Kelas 2 Tema 5 Kurikulum 2013 Revisi 2017 (Unduh)
f. RPP Kelas 2 Tema 6 Kurikulum 2013 Revisi 2017 (Unduh)
g. RPP Kelas 2 Tema 7 Kurikulum 2013 Revisi 2017 (Unduh)
h. RPP Kelas 2 Tema 8 Kurikulum 2013 Revisi 2017 (Unduh)
Kelas 3
a. RPP Kelas 3 Tema 1 Kurikulum 2013 Revisi 2018 (Unduh)
b. RPP Kelas 3 Tema 2 Kurikulum 2013 Revisi 2018 (Unduh)
c. RPP Kelas 3 Tema 3 Kurikulum 2013 Revisi 2018 (Unduh)
d. RPP Kelas 3 Tema 4 Kurikulum 2013 Revisi 2018 (Unduh)
e. RPP Kelas 3 Tema 5 Kurikulum 2013 Revisi 2018 (Unduh)
f. RPP Kelas 3 Tema 6 Kurikulum 2013 Revisi 2018 (Unduh)
g. RPP Kelas 3 Tema 7 Kurikulum 2013 Revisi 2018 (Unduh)
h. RPP Kelas 3 Tema 8 Kurikulum 2013 Revisi 2018 (Unduh)
Kelas 4
a. RPP Kelas 4 Tema 1 Kurikulum 2013 Revisi 2017 (Unduh)
b. RPP Kelas 4 Tema 2 Kurikulum 2013 Revisi 2017 (Unduh)
c. RPP Kelas 4 Tema 3 Kurikulum 2013 Revisi 2017 (Unduh)
d. RPP Kelas 4 Tema 4 Kurikulum 2013 Revisi 2017 (Unduh)
e. RPP Kelas 4 Tema 5 Kurikulum 2013 Revisi 2017 (Unduh)
f. RPP Kelas 4 Tema 6 Kurikulum 2013 Revisi 2017 (Unduh)
g. RPP Kelas 4 Tema 7 Kurikulum 2013 Revisi 2017 (Unduh)
h. RPP Kelas 4 Tema 8 Kurikulum 2013 Revisi 2017 (Unduh)
i. RPP Kelas 4 Tema 9 Kurikulum 2013 Revisi 2017 (Unduh)
Kelas 5
a. RPP Kelas 5 Tema 1 Kurikulum 2013 Revisi 2017 (Unduh)
b. RPP Kelas 5 Tema 2 Kurikulum 2013 Revisi 2017 (Unduh)
c. RPP Kelas 5 Tema 3 Kurikulum 2013 Revisi 2017 (Unduh)
d. RPP Kelas 5 Tema 4 Kurikulum 2013 Revisi 2017 (Unduh)
e. RPP Kelas 5 Tema 5 Kurikulum 2013 Revisi 2017 (Unduh)
f. RPP Kelas 5 Tema 6 Kurikulum 2013 Revisi 2017 (Unduh)
g. RPP Kelas 5 Tema 7 Kurikulum 2013 Revisi 2017 (Unduh)
h. RPP Kelas 5 Tema 8 Kurikulum 2013 Revisi 2017 (Unduh)
i. RPP Kelas 5 Tema 9 Kurikulum 2013 Revisi 2017 (Unduh)
Kelas 6
a. RPP Kelas 6 Tema 1 Kurikulum 2013 Revisi 2018 (Unduh)
b. RPP Kelas 6 Tema 2 Kurikulum 2013 Revisi 2018 (Unduh)
c. RPP Kelas 6 Tema 3 Kurikulum 2013 Revisi 2018 (Unduh)
d. RPP Kelas 6 Tema 4 Kurikulum 2013 Revisi 2018 (Unduh)
e. RPP Kelas 6 Tema 5 Kurikulum 2013 Revisi 2018 (Unduh)
f. RPP Kelas 6 Tema 6 Kurikulum 2013 Revisi 2018 (Unduh)
g. RPP Kelas 6 Tema 7 Kurikulum 2013 Revisi 2018 (Unduh)
h. RPP Kelas 6 Tema 8 Kurikulum 2013 Revisi 2018 (Unduh)
i. RPP Kelas 6 Tema 9 Kurikulum 2013 Revisi 2018 (Unduh)
Jurnal
a. Jurnal Tematik Kelas 1 Sem 1 Kur 2013 Rev 2017 (Unduh)
b. Jurnal Tematik Kelas 1 Sem 2 Kur 2013 Rev 2017 (Unduh)
c. Jurnal Tematik Kelas 2 Sem 1 Kur 2013 Rev 2017 (Unduh)
d. Jurnal Tematik Kelas 2 Sem 2 Kur 2013 Rev 2017 (Unduh)
e. Jurnal Tematik Kelas 3 Sem 1 Kur 2013 Rev 2017 (Unduh)
f. Jurnal Tematik Kelas 3 Sem 2 Kur 2013 Rev 2017 (Unduh)
g. Jurnal Tematik Kelas 4 Sem 1 Kur 2013 Rev 2017 (Unduh)
h. Jurnal Tematik Kelas 4 Sem 2 Kur 2013 Rev 2017 (Unduh)
i. Jurnal Tematik Kelas 5 Sem 1 Kur 2013 Rev 2017 (Unduh)
j. Jurnal Tematik Kelas 5 Sem 2 Kur 2013 Rev 2017 (Unduh)
k. Jurnal Tematik Kelas 6 Sem 1 Kur 2013 Rev 2017 (Unduh)
l. Jurnal Tematik Kelas 6 Sem 2 Kur 2013 Rev 2017 (Unduh)
Mapel PAI dan Matematik
a. Perangkat Pembelajaran Matematika Kelas 4 , 5 dan 6 Kurikulum 2013 Revisi 2017 (Unduh)
b. Perangkat Pembelajaran PAI Kelas 1 sampai 6 Kurikulum 2013 Revisi 2017 (Unduh)
c. Perangkat Pembelajaran PJOK Kelas 1 sampai 6 Kurikulum 2013 Revisi 2017 (Unduh)
Aplikasi Penilaian Raport Kurikulum 2013 Revisi 2017
a. Aplikasi Raport Kelas 1 Semester 1 (Unduh)
b. Aplikasi Raport Kelas 1 Semester 2 (Unduh)
c. Aplikasi Raport Kelas 2 Semester 1 (Unduh)
d. Aplikasi Raport Kelas 2 Semester 2 (Unduh)
e. Aplikasi Raport Kelas 3 Semester 1 (Unduh)
f. Aplikasi Raport Kelas 3 Semester 2 (Unduh)
g. Aplikasi Raport Kelas 4 Semester 1 (Unduh)
h. Aplikasi Raport Kelas 4 Semester 2 (Unduh)
i. Aplikasi Raport Kelas 5 Semester 1 (Unduh)
j. Aplikasi Raport Kelas 5 Semester 2 (Unduh)
k. Aplikasi Raport Kelas 6 Semester 1 (Unduh)
j. Aplikasi Raport Kelas 6 Semester 2 (Unduh)
Monggo di download dan dibantu share sebab banyak yang membutuhkan perangkat pembelajaran tersebut.
Cara Download File dari Safelink
Berikut cara download file yang kami sajikan di atas yang disimpan di Safelink :
1. Klik “unduh” file yang telah dipilih.
2. Akan diarahkan beberapa saat ke situs safelink yang aman untuk mengunduh file dan mudah cara downloadnya.
3. Tunggu hingga 100 % safelink mengenskripsi.
4. Download di visitlink.
5. Letakan hasil download sesuai lokasi penyimpanan yang diinginkan.
lebih jelas perhatikan gambar berikut !